Jumat, 14 November 2014

Satu: Ayat Ayat Cinta, Habiburrahman El Shirazy

Gambar: cagar.mywapblog.com
"Dalam sejarahnya kejahatan selalu dilancarkan dengan segala cara. Dan kebenaran selalu dipertahankan dengan cara-cara yang jantan dan bersih," -346-

"Namun kau jangan kecil hati Fahri, di atas segalanya Allahlah yang menentukan. Daya dan Kekuatan manusia tiada berarti apa-apa di hadapan kemahakuasaan Allah. Jika Dia berkehendak apa pun bisa terjadi." -350-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar