Selasa, 07 April 2015

TEKNIK-TEKNIK DASAR PEMAHAMAN INDIVIDU

Di dalam bimbingan dan konseling, kita tidak mungkin dapat memberikan pertolongan kepada seseorang sebelum kita kenal atau paham dengan orang tersebut. Salah satu hal yang penting dalam bimbingan dan konseling ialah memahami individu secara keseluruhan baik masalah yang dihadapi maupun latar belakangnya. Dengan kata lain perlu adanya pemahaman individual dalam layanan bimbingan dan konseling adalah agar individu memperoleh bantuan yang sesuai dengan kemampuan dan potensi agar apa yang diharapkannya dapat tercapai.
Untuk mengetahui bagaimana cara memahami individu, selengkapnya silahkan download disini

*sumber gambar: internet

Tidak ada komentar:

Posting Komentar